Sabtu, 25 Juni 2011

Cicak-cicak di Dinding



Cicak-cicak di dinding

Diam-diam merayap

Datang seekor nyamuk

Hap ... hap .. lalu ditangkap


Lagu Cicak-cicak di dinding ini karya almarhum AT Mahmud. Sudah pasti semua anak Indonesia hafal lagu ini, lagu yang sangat sederhana tapi abadi bukan?

Cicak-cicak di dinding rasanya hampir selalu jadi lagu pertama yang dihapal anak-anak. Lucu ya, kalau melihat dan mendengar anak kecil yang masih cadel mengucapkan “hap”. Ya seperti aku "Nada Nabiyya Raya" panggil saja "Raya", lagu ini adalah lagu paforitku hampir disetiap waktu kunyanyikan lagu ini meski merdu ... hehe..

Oh ayahku sering iseng mengganti kata-katanya,,, datang seekor gajah atau,,,,,datang seekor emoh, dan ...



Related Post

0 komentar:

Posting Komentar

Form Komentar Klasik